0

Sangat menyedihkan, kematian dari orang besar dipakai untuk mencari keuntungan,*JOBS

Posted by rahardjo setyani on 09.10
CALIFORNIA - Para pelaku penipuan online mulai beraksi kembali dengan modus kematian Steve Jobs. Mereka melakukan penipuan dengan cara seperti menawarkan link iPad gratis yang sebenarnya berisi malware. Seperti yang dikutip dari The Hindu, Minggu (9/10/2011), penipuan dengan jara menawarkan Facebook gratis di Facebook sudah mulai selang dua jam setelah kematian Jobs, menurut firma keamanan Sophos. Firma keamanan tersebut mengatakan bahwa setidaknya ada 25 ribu orang dari 100 negara yang telah mengklik link palsu tersebut. "
" ujar Graham Cluley, Senior Security Consultant, Senior Security Consultant di Spohos. "Tidaklah mengejutkan jika ada penipuan yang ingin mencari keuntungan, dengan cara membuat penghormatan seperti 'donasi untuk lembaga favorit Steve'," tambahnya. Beberapa modus penipuan lainnya antara lain adalah penawaran foto eksklusif pemakaman Jobs, bagi-bagi MacBook Pros gratis dan lain-lain.

0 Comments

Posting Komentar

Copyright © 2009 RaHardjo setyani Dwie All rights reserved. Theme by Laptop Geek. | Bloggerized by FalconHive.